Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Luhut Binsar Pandjaitan, Ditunjuk Sebagai Koordinator Investasi Apple di Indonesia

 


Presiden Joko Widodo (Jokowi) baru saja bertemu dengan CEO Apple Tim Cook di Istana Kepresiden, Jakarta Pusat. Dari pertemuan itu, Apple disebut berminat menaruh investasi di Indonesia. Untuk memuluskan rencana investasi, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menkomarves), Luhut Binsar Pandjaitan, pun ditunjuk sebagai koordinator.

 

Tim Cook dan Presiden Jokowi membahas tentang potensi pembangunan pabrik iPhone di Indonesia. Saat ini, pemerintah sedang menjajaki kemungkinan agar Indonesia bisa menjadi salah satu bagian dari rantai pasok produk Apple di pasar lokal dan global. Presiden Jokowi juga meminta agar komponen yang berada dalam smartphone Apple diperbanyak. Hingga saat ini, Indonesia baru bisa memproduksi dua dari total 360 komponen yang berada dalam iPhone, sementara negara tetangga, Vietnam, sudah bisa menyetor sekitar 72 komponen untuk satu unit iPhone. Oleh sebab itu, Jokowi meminta kepada Tim Cook agar jumlah komponen asal Indonesia dalam iPhone juga diperbanyak

=========================

Berita Hari ini di Boostrindo News

Posting Komentar untuk "Luhut Binsar Pandjaitan, Ditunjuk Sebagai Koordinator Investasi Apple di Indonesia"

Ingin memesan jasa SEO, backlink, atau membutuhkan informasi lebih lanjut? Hubungi kami melalui WhatsApp!

Chat WhatsApp

PROMO JASA BACKLINK BOOSTRINDO

Optimalkan website Anda dengan Backlink dari Boostrindo! Promo hanya Rp. 50.000 per 1 artikel (per artikel max 2 link)!

Booking Sekarang

Ingin memesan jasa SEO, backlink, atau membutuhkan informasi lebih lanjut? Hubungi kami melalui WhatsApp!

Chat WhatsApp